fbpx

2021: CELEBRATING OUR 20TH ANNIVERSARY

Anniversary Mata Air Persada 20 Tahun

2021: Celebrating Our 20th Anniversary


Tahun 2021 menandakan sebuah perayaan yang sangat spesial bagi perusahaan kami. Tepat di tanggal 30 Juni ini, Mata Air Group genap memasuki usia 20 tahun.

Bagi keluarga besar Mata Air, tahun ini merupakan sebuah mimpi yang berhasil menjadi kenyataan. Mata Air sukses untuk terus berdiri dan berkarya hingga saat ini merupakan suatu pencapaian yang luar biasa dan kami bersyukur akan hal itu.

Keberhasilan kami tersebut tentu tidak luput dari dukungan para pribadi yang membantu mewujudkan terjadinya momen ini.

Kami mengucapkan rasa terima kasih kepada para klien, yang sudah memilih kami dan juga menaruh rasa kepercayaan yang sangat besar di tangan kami. Kami bangga dapat membangun hunian mewah bagi Anda dan keluarga terkasih.

Para mitra dan vendor terpercaya, terima kasih banyak untuk segala usaha dalam menjalin kerjasama yang bersinergi dengan kami. Kami tiba di titik gemilang ini juga karena Bapak dan Ibu sekalian.

Tak lupa juga, setiap karyawan, staf ahli, dan segenap individu yang telah memberikan dedikasi dan kerja keras sehingga Mata Air dapat terus berjalan dan berkembang. Kami menghargai upaya dan kesetiaan yang diberikan.

Kami siap dan kami mau mengukir tujuan dan sasaran-sasaran baru, dengan melakukan inovasi yang relevan dan tangguh di berbagai masa dalam industri arsitektur.

Mari rayakan kemeriahan ini bersama kami. Tulis kalimat ucapan dan kesan-pesan Anda di kolom di akhir halaman.

Atau jika Anda senang berbagi di sosial media, silakan tag @mataairpersada dan pakai hashtag #20TahunMataAir dan #siapsukses.

Kami berbahagia dapat merayakan momen yang penting ini bersama Anda. Happy 20th anniversary, Mata Air.

Mata Air Group Milestones


2001

Kantor pertama Mata Air di kawasan Menteng, Jl. Kendal, Jakarta Pusat dengan proyek pertama Design & Build rumah mewah di Jl. Cimahi, Menteng.

Milestone 2001
Milestone 2002

2002

Kantor pindah ke Jakarta Barat di kawasan Kebon Jeruk, Tosiga Mulia.

2005

Mengusung langgam Traditional American Style untuk pertama kalinya pada rumah di Jl. Hang Jebat, Jakarta Selatan.

2005 anniversary
Milestone 2006

2006

Agar mendekatkan diri ke customer wilayah Kebayoran Baru dan Pondok Indah, kantor dipindahkan ke daerah Jakarta Selatan di Jl. Barito II, Kebayoran Baru.

2008

Mata Air mendirikan perumahannya di bilangan Duren Tiga Jakarta Selatan dengan nama "Mata Air Pertani Residence".

Milestone 2008
Milestone 2009

2009

Membangun rumah mewah dengan full basement di Jl. Ki Mangunsarkoro, Menteng dengan 1,490m² lengkap dengan interior dan landscape selesai hanya dalam waktu 9 bulan.

2010

Rancang dan Bangun rumah mantan menteri Perumahan Rakyat, berkonsep Art Deco dan meninggalkan testimoni bahwa proses pembangunan relatif singkat dan sangat berkualitas untuk luas 1,200m².

Milestone 2010
Milestone 2011

2011

Berhasil menghadirkan villa bergaya Art Deco Tropical di Dago Pakar, Bandung seluas 3,000m² dengan kondisi topografi menantang seluas 4,500m².

2012

Berhasil diliput oleh majalah TRENDS South East Asia & Gulf, karena otentiknya arsitektur Art Deco Menteng yang dihadirkan pada proyek Design & Build landed apartment di Jl. Hos Cokroaminoto, Menteng.

Milestone 2012
Milestone 2011

2012

Mendapatkan kesempatan istimewa untuk mendesain Gereja Tiberias yang berkapasitas 2000 jemaat di Jl. Kelapa Nias, Kelapa Gading dan diresmikan oleh Gubernur DKI, bapak Fauzi Bowo.

2014

Meraih penghargaan “The Winner International Award” dengan predikat “The Most Reliable Company of The Year” dari Pusat Rekor Indonesia.

Milestone 2014
milestone 2015

2015

Berlokasi di Jl. Sukabumi, Menteng, Mata Air mengerjakan rumah mewah dengan value terbesar dan terwujud dengan pelayanan lengkap yakni Design & Build juga termasuk interior dan landscape.

2016

Bekerjasama hingga menjadi anggota rekan dari Universitas ternama, Bina Nusantara.

Milestone 2016
Milestone 2017

2017

Ray White Menteng berkolaborasi dengan Mata Air menyelenggarakan event gathering bersama warga Menteng.

2020

Menghadirkan inovasi yang menjawab tantangan di masa pandemi melalui layanan “The New Now of Living & Services” dan dengan konsep hunian mewah terkini yakni “Freedom is The Ultimate Luxury”.

Milestone 2020
mata air team - milestone 2020

2020

Memulai proses sertifikasi ISO 9001:2015 dan berhasil mendapatkannya tepat di tahun berikutnya, tahun anniversary ke-20 Mata Air Group.

2021

Memulai digital transformation dan aktifitas PR seperti menjalin hubungan yang bersinergi dengan media bergengsi Tatler Indonesia dan komunitas lainnya.

milestone 2021 mata air on Tatler

Watch The Milestones Video

Write Your Wishes Here!


Sampaikan ucapan selamat, pesan, dan kesan Anda untuk Mata Air Group dibawah ini:

Antonius Jupiker / Alfasindo Computer
Happy 20 years Mata Air Persada. Semoga Mata Air menjadi lebih sukses dan menjadi pembawa berkat bagi sesama. Salut atas pencapaian hingga seperti ini, saya ingat sebagai IT support, mendampingi Mata Air dari kantor kecil di Jalan Barito II hingga berkantor di Cityloft Sudirman. Dari Staff yang bisa dihitung pakai jari tangan setiap kali saya ke Barito hingga banyak dan bikin sempit ruangan seperti sekarang ini. Hehehe. Congrats Pak Leo dan Staff...
PT. Sumber Suryasukses Mandiri
Happy 20 years Mata Air Persada.. Semoga semakin jaya dan bersahaja. Terus menciptakan karya yang luar biasa. Sukses selalu untuk Mata Air Persada
Sosialita TV
Happy 20 years anniversary Mata Air, semoga semakin sukses
Tommy Dj
Happy 20th Anniversary Mata Air, semoga akan terus berjaya dan maju terus dalam berkarya, dan sukses selalu di dunia arsitektur dan industri konstruksi di mana pun berkarya.. Tuhan berkati
Wishnu Fattah
Happy birthday Mata Air, wishing all the best in the future, and proud to be part of it! GBU always!
Djauhari
Happy b'day Mata Air, pencapaian yang luar biasa, semoga kedepannya lebih berjaya lagi ....
Architecture Department - Bina Nusantara (BINUS) University
Happy Anniversary & Dirgahayu 20th utk Mata Air Persada. Selamat dan sukses selalu dalam berkarya dan melayani masyarakat. Terima kasih atas kerjasamanya yang terjalin erat selama ini antara Mata Air Persada & BINUS University, yang memberi kesempatan pada mahasiswa-mahasiswa kami belajar langsung bersama tim MAP, kita bekerjasama membina generasi penerus Arsitektur Indonesia. Semoga Semakin Berjaya Mata Air Perada dan Semoga Tuhan selalu memberkati...
D a t t a . .
Here is wishing you good luck, success and prosperity today and always. A very happy birthday to you Mata Air.. 🙂
Abdul Rochim
Selamat ulang tahun ke 2 dekade untuk Mata Air Persada. Semoga sukses dan jaya di dekade2 berikutnya !
Aan Top
Selamat hari jadi ke 20, semoga diusia yg matang ini selalu memberikan kepuasan, kenyamanan dan selalu berinovasi serta kreatip dalam bekerja untuk Indonesia
Boma
Congrats Buddy.. I know you are pekerja tangguh dan Tuhan memberkati kalian luar biasa, semoga Mata Air menjadi terus menerus manfaat buat sekitarnya dan sejahtera menyertai seluruh timnya. God bless all of you.
PT. VIVERE MULTI KREASI
Selamat Ulang Tahun Ke-20 Mata Air Persada! Semoga sukses selalu dan menjadi perusahaan konsultan interior terdepan. Maju Terus Mata Air.
Anita jenenti
Selamat ulang thn yg ke 20 U / MATA AIR PERSADA semakin maju dan sukses ya , amin....
Dijou Law Office (Chris Simorangkir)
Selamat ulang tahun ke 20 untuk PT Mata Air! jaya selalu dan semakin menjadi panutan di Indonesia. 👍🏽
PT.Agra Parama Sarana (daniel)
Selamat ulang tahun ke-20 untuk mata air.sukses,tetap berjaya dan terus berkarya menjadi yang terdepan....Amiin Yra MATA AIR IS THE BEST....
RUMAH VISI INDONESIA
Dirgahayu Mata Air Persada, Tetap menjadi terbaik dan menjadi garda terdepan memajukan bangsa Indonesia.
La Lavish Interior
SELAMAT atas hari jadi yang ke 20 untuk PT. MATA AIR Kiranya terus bekarya dan tetap rendah hati dalam melayani. Sukses dan maju terus PT. MATA AIR. Kind regard Cheppy adhi N La Lavish interior
Syofyan Razak
Selamat ulang tahun yang ke 20 MAP !!! 🎉 Semoga sukses selalu, memberikan pelayanan terbaik , terdepan & terpercaya kepada para klien..
Aditya Martowardojo
Selamat hari jadi ke-20 untuk Mata Air. Semoga terus berkarya dan sukses selalu. Salam sehat selalu juga untuk semua tim Mata Air 🙏
Suharso PT. Karya Bangun Citrasarana
Adalah Sebuah Kebanggaan bisa bekerjasama dengan Perusahaan yang punya Pengalaman Hebat, Berkualitas, Berinovasi dan Reputasi dari Karya Karya yang Luxury Terus Berkarya Mata Air ku
Suharso PT. Karya Bangun Citrasarana
Adalah Sebuah Kebanggaan bisa bekerjasama dengan Perusahaan yang punya Pengalaman Hebat, Berkualitas, Berinovasi dan Reputasi dari Karya Karya yang Luxury Terus Berkarya Mata Air ku
Henny Martowardojo
Selamat ulang tahun ke 20 untuk Mata Air, sangat membanggakan dengan sederet prestasinya. Semoga sukses selalu.
Christian
Selamat dan semoga Mata Air semakin jaya dan sukses selalu
Yuko Antonio | yukomikus.com
"Happy 20th Anniversary Mata Air Persada" Semakin berkelas tidak lepas dari integritas terus memperluas kapasitas dan kredibilitas. Stay full of creative expression and be an inspiration for homes and living.
J. Sudrajad
" HAPPY BIRTHDAY " PT. MATA AIR PERSADA ,YANG KE 20 Thn. Semoga akan lebih maju dalam mewujudkan Visi, Misi dan Karya - Karya nya tetap selalu menjadi yang terdepan, Aamiin.......YRA. PT. MATA AIR PERSADA , THE BEST..!!👍
Natasha / Arete
Yeay! Happy 20th dear MAP! Semakin jaya dan sukses!
Ekadiana
Happy 20th anniversary mata air! Sukses selalu🥳🥳
PT Tarumanegara Bumiyasa
Jajaran Direksi, Komisaris dan Keluarga Besar PT Tarumanegara Bumiyasa mengucapkan Selamat Ulang Tahun untuk Mata Air Group yang ke-20. Semoga semakin solid, inovatif dan terwujud visi misi nya.
PT Intisurya Citratama (CitraKayon)
Happy 20th Anniversary untuk Mata Air, semoga semakin sukses perusahaan nya, makin makmur dan sejahtera seluruh karyawannya.
Danny
Happy 20th Anniversary Mata Air. Semoga lebih baik kedepannya & semakin sukses.
Arri
Selamat Ulang Tahun yang ke-20, semoga menjadi semakin baik dalam bidang Arsitektur dan dapat mewujudkan visi serta misi perusahaan.
Yoan
Pulang kampung ke kota Medan Hanya untuk bertemu ibu Pantun ini aku buatkan Sebagai hadiah ulang tahunmu.. Happy 20th Anniversary Mata Air! Semoga menjadi perusahaan Kelas dunia yang Kompetitif, Andal dan terpercaya selalu ..🌟🌟
Agnes Renitha (Kejaksaan Cikarang)
Dirgahayu Mata Air Group yang ke 20 thn..!! Semoga terus menciptakan Karya-Karya yang Cemerlang, Inovatif dan tentunya menjadi Inspirasi bagi para Pendatang Baru.
Tifa
Selamat ulang tahun yang ke-20 untuk Mata Air, sukses selalu semoga kedepannya semakin besar dan dikenal serta terus berinovasi dan terus dipercaya oleh masyarakat Indonesia
Dadang
Happy 20th Anniversary Mata Air...Always Sukses selalu, semoga terus menciptakan karya yang inovatif dan luar biasa serta selalu terpercaya! Regard n Thanks Mata Air...
Vira
Happy 20th Anniversary Mata Air! Sukses selalu, semoga terus menciptakan karya-karya yang lebih inovatif dan luar biasa.
Raihan
Happy 20th Anniversary Mata Air.. Semoga tetap kreatif, bersahabat, dan terpercaya.. Sukses selalu Mata Air
Merry
Happy 20th Anniversary Mata Air! Semoga lebih baik kedepannya & sukses.
Yoandhytia P. - Bank BRI
Happy 20th Anniversary Mata Air. Semakin sukses, terus berinovasi dan selalu melahirkan karya-karya yang terbaik. Sukses selalu.
Windy Sally
Selamat ulang tahun yang ke-20, Mata Air! Sukses selalu dan terus menciptakan mahakarya yang penuh dengan inovasi, semoga kedepannya akan tercapai visinya untuk menjadi perusahaan yang terkenal di kancah nasional bahkan internasional! 🥳✨
Audrey Megan
Happy 20th Anniversary Mata Air! Terus berkarya menciptakan karya yang luar biasa. Sukses selalu untuk Mata Air!
MANAHARA R SIAHAAN
UNTUK MATA AIR GRUP... 20 TAHUN BERKARYA DALAM PEMBANGUNAN RUMAH BERKELAS BAGI PEMILIKNYA, SEMOGA KEDEPAN SEMAKIN BERKEMBANG DAN BERINOVASI SEHINGGA MENJADI SEBUAH PERUSAHAAN TERKEMUKA KHUSUSNYA UNTUK BANGUNAN SUPER MEWAH DAN NYAMAN UNTUK DIHUNI,,
Melisa
Happy Birthday Mata Air🎉 Semoga semakin sukses dan terus menghadirkan karya-karya baru yang lebih inovatif, serta berhasil mewujudkan impian dari para klien.
Ria Trisnawati
Mata Air, Selamat Ulang Tahun ya... Selalu menjadi sumber inspirasi, warnai Dunia dengan ciri khasmu yang kokoh dan elegant. Sukses Selalu, dear!! 💫💫💫
Sebanya Marina
Selamat Ulang Tahun Mata Air, kiranya selalu menjadi sumber berkat bagi banyak orang, Semakin sukses dan semakin ternama di Bumi Pertiwi!! 🥳🥳🥳
Latifah
Happy birthday Mata Air Persada! Semoga kedepannya Mata Air dapat terus menciptakan proyek-proyek yang menakjubkan dan luar biasa
Fortune AC
Selamat ya Mata Air, Semoga sukses terus, usahanya semakin diberkati, dan tentunya bisa memberkati banyak orang dengan design2x bangunannya yang indah. Semakin banyak klien2xnya, Amin
Kelsy HS.
Selamat untuk Mata Air Group! Kiranya terus semakin maju dan sukses dalam berkarya, mencapai visi dan mimpi perusahaan dan menjadi berkat bagi banyak lapisan masyarakat.
Towaf
Selamat ulang tahun Mata Air ke 20!!! Semoga Mata Air terus bisa berkarya dan menghasilkan inovasi-inovasi yang bermanfaat
Catherine
Happy 20th MAP! Terus ciptakan karya yang luar biasa.
Priyo Santoso
Mengucapkan dirgahayu ke 20 tahun kepada Mata Air. Semoga selalu sukses dalam cipta dan karya!
Teddy
Semoga Panjang umur, Sukses selalu & bermanfaat bagi masyarakat luas
Virly/Landscape
Sukses terus buat Mata Air semoga semakin bagus karya2nya
Bona Sitorus, PT Adiguna Mortar Abadi (Laticrete)
Happy 20th Anniversary kepada Mata Air. Semakin sukses, dan semakin menghasilkan karya-karya yang inovatif yang luar biasa dengan kualitas yang sangat memuaskan. Sekali lagi selamat untuk Mata air.
Candra Sitorus / Radjak Hospital Salemba
Happy Birthday
Paquita
Happy 20th Anniversary Mata Air! Sukses selalu untuk Mata Air
PT Lintas Solusi Prima
Salam hangat dari kami. Selamat ulang tahun PT. Mata Air yang ke 20. Terima kasih atas kerjasama yang telah terjalin baik dengan kami. Semoga dengan bertambahnya usia ini, PT MA selalu menjadi perusahaan yang terdepan, kreatif, inovatif dan terpercaya. Sukses Selalu!
Adwin Martowardojo
Selamat dan sukses terus untuk Mata Air Group. Tetap terus berinovasi untuk menjadi yang terdepan di bidangnya.
“Framework” PT. Wirajaya Nusa Cemerelang
kami segenap dari PT. Wirajaya Nusa Cemerlang mengucapkan selamat ulang tahun untuk Mata Air Group semoga di umur yang ke 20th menjadi semakin kompak, dan terus menjadi terdepan untuk contoh model pembangunan di Indonesia
Batara Sakti
Selamat untuk Mata Air Group. Semangat dalam bertransformasi, semoga semakin solid, inovatif dan terwujud visi misinya.
PT.BAKAT KARYA KONSTRUKSI
Saya sebagai direksi dan mewakili segenap staff PT.BAKAT KARYA KONSTRUKSI mengucapkan Selamat serta sukses dan terus membuat inovasi terdepan dalam dunia arsitek. Menjadi perusahaan GO INTERNATIONAL dan sebagai rujukan arsitek arsitek untuk design dan pembangunan.
Andrean Palonggam
Selamat dan sukses terus u/ Mata Air Group dalam berkarya. Semoga dgn usia yang sudah semakin dewasa, turut dapat terus bertumbuh secara positif, lebih beradaptasi dgn kondisi dinamis melalui inovasi (agile) dan menjadi pemain utama (top tier) dibidangnya. Cheers
Aji Setiawan
Semoga Mata Air selalu sukses kedepan nya, semakin banyak proyek-proyek yang luar biasa!
Hary
Semoga sukses selalu
Gresita
Happy 20th Anniversary Mata Air! Turut berbahagia & bangga menjadi bagian dari keluarga Mata Air. Siap untuk Sukses Lagi! Sukses selalu untuk kita semua!
Michelle
Ready, set, go! Selamat sukses lagi another 20 years of growth and progress.
Cathy Wardani
Semoga Mata Air semakin sukses ke depannya, dan semakin banyak project nya!